BIRO PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA

Biro Pengembangan Sumber Daya Manusia adalah salah satu biro yang berada dibawah naungan bidang internal juga sebagai penunjang segala kegiatan internal yang dilakukan di lingkup BEM Vokasi UI 2024. Biro Pengembangan Sumber Daya Manusia yang biasa kita kenal sebagai Biro PSDM juga berfungsi sebagai pengembangan internal, pengawasan, dan evaluator terhadap BEM Vokasi UI 2024 serta membentuk dan menjaga iklim berorganisasi yang kondusif, aktif, nyaman, kekeluargaan dalam internal
BEM Vokasi UI 2024

Farhan Ferdianda H.

Wakil Kepala Biro 1

Keisha
Rizki Putri

Kepala Biro 

Syalsabila Fitriani

Wakil Kepala Biro 2

Meet our team
Muhammad Abel Mahitala
Reva Adellio Ghifari
Safira Aisha Yasmin I.
Syifa Rof'Atul'Ais
Vidia Nur Rossa
Wafiq DIah a. aziz
Tsabitha a. putri a.
Fionee Rezkia R.
Hazeledoni n. d. S.
Swasta Ghania
Nessya Andhara syifa
DInda aulia salim

ARAHAN STRATEGIS

Membuat rencana dan melaksanakan kegiatan internalisasi sebagai sarana untuk menciptakan suasana yang nyaman dan mempererat hubungan antara anggota BEM Vokasi UI 2024

Meningkatkan kemampuan dan keterampilan seluruh fungsionaris melalui peningkatan kualitas sumber daya

Melaksanakan kegiatan internal BEM sebagai pengembangan dari budaya kerja dan nilai BEM Vokasi UI 2024

PSDM bertanggungjawab kepada Koordinator Bidang Internal

Program Kerja

OPEN RECRUITMENT STAFF

 

Open Recruitment Staff merupakan program kerja Biro PSDM dalam memberikan peluang untuk para IKM Aktif Vokasi UI Tahun Ajaran 2022 dan 2023 yang memiliki minat bergabung menjadi bagian dari BEM Vokasi UI Tahun 2024. 

Open Recruitment Staff terdiri dari rangkaian acara pemberitahuan open recruitment, pengumpulan berkas, wawancara, seleksi, dan pengumuman staf.

 

#OPREC

#BiroPSDMBEMVokasi2024

#BEMVOKUI

1) Open Recruitment Staff BEM Vokasi UI 2

Welcoming Staff (BEMEMORIA)

 

Welcoming Staff merupakan program kerja dalam rangka menyambut staff yang terpilih dan
bergabung menjadi wajah baru dari BEM Vokasi UI 2024. Pada kegiatan ini menjadi pertemuan
pertama seluruh fungsionaris untuk mengenal satu sama lain.

Welcoming Staff BEM Vokasi UI 2024 tahun ini bernamakan BEMEMORIA.


#WELSTAF2024

#BEMEMORIA

#BEMVOKUI2024

(4) Welcoming Staff 2

KONSOLIDASI AWAL TAHUN

 

Konsolidasi Awal Tahun merupakan kegiatan pemaparan 3P yakni Progress, Planning, dan Problem dari program kerja yang digarap selama satu tahun masa kepengurusan dari setiap Biro/Departmen. Selain itu, Pengurus Inti dan Badan Pengurus Harian BEM Vokasi UI 2024 dapat memberikan feedback berupa kritik dan saran. 

Sehingga melalui kegiatan ini diharapkan Ketua dan Wakil Ketua Program Kerja dapat mengetahui evaluasi secara langsung dalam merancang dan melaksanakan program kerja yang dipegang.

 

#KONSOLIDASI

#BiroPSDMBEMVokasi

#BEMVOKUI2024

(4) Konsolidasi Awal Tahun dan Buka Bersama 2

BEMVOKS NIGHT

 

BEMVOKS NIGHT merupakan program kerja yang tujuan utamanya memperkuat hubungan antar anggota fungsionaris. Sebagai sebuah wadah untuk kegiatan team building, acara ini tidak hanya menjadi momen untuk meningkatkan solidaritas tetapi juga menciptakan lingkungan kerja yang penuh dengan kebersamaan.

 

#BEMVOKSNIGHT

#BiroPSDM

#BEMVOKUI2024

(11) BEM Voks Night 2

UPGRADING

 

Upgrading merupakan program kerja yang kegiatannya berupa seminar dalam upaya
meningkatkan kualitas kerja dan profesionalisme seluruh fungsionaris BEM Vokasi UI 2024. Melalui serangkaian ini, para fungsionaris diharapkan dapat mengikuti pembaruan dan perkembangan terkini.

 

#UPGRADING

#BiroPSDM

#BEMVOKUI2024

(05) Upgrading BEM Vokasi UI 3

BIRTHDAY BROADCAST

 

Birthday Broadcast merupakan fungsi dari Biro PSDM dengan tujuan untuk mengapresiasi seluruh fungsionaris BEM Vokasi UI 2024 yang sedang berulang tahun. Tujuannya dengan adanya Birthday Broadcast mampu memberikan semangat kerja yang lebih selama menjalani kepengurusan BEM Vokasi UI 2024. Birthday Broadcast berupa birthday reminder berbentuk poster yang disebarkan melalui grup LINE BEM Vokasi UI 2024.

 

#HBD

#BiroPSDM

#BEMVOKUI2024

WhatsApp Image 2024-07-01 at 16.22.04_5d9fcbf1 2

DEAR BEMVOKS

 

Dear BEMVoks Merupakan fungsi dari Biro PSDM dalam rangka mewadahi semua hal, baik berupa aspirasi, keluh kesah, kritik dan saran, serta evaluasi dari Biro, Departemen, ataupun Pengurus Inti BEM Vokasi UI 2024. Dear, BEMVoks! ini dilakukan setiap akhir bulan selama dua paruh kepengurusan BEM Vokasi UI 2024.

 

#DEARBEMVOKS

#BiroPSDM

#BEMVOKUI2024

WhatsApp Image 2024-07-01 at 15.19.38_c21b4b0d 2

VOKS ACADEMY

 

Voks Academy merupakan kegiatan perekrutan staff magang BEM Vokasi UI dengan tujuan kaderisasi kepengurusan pada periode selanjutnya dengan
memilih mahasiswa baru Vokasi UI sebagai target utamanya. Dalam magang BEM Vokasi UI 2024, staf magang akan diperkenalkan operasionalisasi kerja BEM
Vokasi UI dengan mengadakan sharing session bersama sesama staff magang bertujuan untuk memperkuat bonding, berdiskusi, dan mengevaluasi progress sehingga pada kepengurusan selanjutnya, staff akan mampu menjalankan fungsinya dengan baik.

 

#VOKSACADEMY

#BiroPSDM

#BEMVOKUI2024

Screenshot 2024-07-01 at 18.35.03 1

SAHABAT BIRO DEPARTEMEN

 

Sahabat Biro/Departemen atau SABID merupakan fungsi dari Biro PSDM sebagai pendamping bagi setiap Biro/Departemen selama satu tahun kepengurusan guna menjaga hubungan internal pada Biro/Departemen di BEM Vokasi UI 2024. Pendampingan Biro/Departemen dinamakan dengan PIC yang dilakukan oleh seluruh anggota Biro PSDM

 

#SABID

#BiroPSDM

#BEMVOKUI2024

Screenshot 2024-07-01 at 18.35.03 1

AMBIL RAPOR

 

Ambil Rapor merupakan fungsi dari Biro PSDM dalam mewadahi kegiatan evaluasi kinerja fungsionaris selama kepengurusan BEM Vokasi UI 2024. Penilaian Ambil Rapot menggunakan sistem Appraisal dengan evaluasi berbasis 360 degree evaluation. Tujuannya adalah sebagai sarana evaluasi kinerja dan apresiasi bagi seluruh fungsionaris BEM Vokasi UI 2024

 

#RAPOR

#BiroPSDM

#BEMVOKUI2024

Screenshot 2024-07-01 at 18.35.03 1

KONSOLIDASI AKHIR TAHUN

 

Konsolidasi Akhir Tahun merupakan wadah yang berisi penyampaian evaluasi program kerja yang sudah berjalan pada paruh 1 dan paruh 2 oleh setiap Biro/Departemen. Selain itu, kegiatan ini mendapatkan feedback atau respon dari pengurus inti BEM Vokasi UI 2024. Tujuannya dengan diselenggarakan program kerja ini dapat menaruh perhatian seluruh fungsionaris agar belajar dari ulasan setiap program kerja yang sudah terlaksana.

 

#KONSOLIDASI

#BiroPSDM

#BEMVOKUI2024

#AKHIRTAHUN

Screenshot 2024-07-01 at 18.35.03 1

FAREWELL BEM

 

Farewell BEM Vokasi UI 2024 merupakan program kerja terakhir dari biro PSDM sebagai acara penutup bagi seluruh fungsionaris BEM Vokasi UI 2024 di
penghujung jabatannya. Farewell bertujuan sebagai sarana dalam mengapresiasi, ungkapan terima kasih, sekaligus acara perpisahan yang diselenggarakan untuk seluruh fungsionaris yang sudah selesai dalam melaksanakan jabatannya selama satu tahun kepengurusan.

 

#KONSOLIDASI

#BiroPSDM

#BEMVOKUI2024

Screenshot 2024-07-01 at 18.35.03 1