BIRO PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN

Biro Penelitian dan Pengembangan bertanggung jawab dalam melakukan riset
dan menghimpun data yang berguna dalam menentukan dan
merekomendasikan kebijakan arah setiap kegiatan atau program kerja BEM
Vokasi UI 2022. Data tersebut nantinya dapat menjadi evaluasi kinerja dan
kepengurusan selanjutnya.

Rafa Ridha
Zahra

Kepala Biro 

Muhammad
Luthfi D.

Wakil Kepala Biro

Meet our team
Naufal Fadhiilah
Annisa Aulia Maharani
Desena Setya Akbar
Yunia Rahma Putri
Shevi Suwanti
Sabrina Indah Safitri
Sabda Maulana Muhammad
Nayla Adeline Khalisha
Nadia Syifa Khairunnisa
Mohamad Ridho Ramadhan
Abi Said Eka Qodi
Rafi Holi Saputra

ARAHAN STRATEGIS

Melakukan studi dan survei pada awal masa kepemimpinan untuk mengevaluasi kemampuan sumber daya manusia yang tersedia

Membuat standar evaluasi untuk setiap biro dan/atau departemen guna meningkatkan kualitas kinerja fungsionaris BEM Vokasi UI 2024 dan bertanggung jawab dalam mengolah data yang tersedia

Memberikan saran mengenai kebijakan yang berkaitan dengan analisis data

Litbang bertanggungjawab kepada Koordinator Bidang Internal

Program Kerja

Riset Awal Tahun

 

Riset Awal Tahun merupakan sebuah penelitian yang diimplementasikan pada awal periode oleh Biro Penelitian dan Pengembangan. Bertujuan untuk mengumpulkan serta memperoleh data primer dari mahasiswa Vokasi UI, untuk merumuskan kebijakan perencanaan kinerja BEM Vokasi UI untuk tahun 2024.

#RisetAwalTahun

#LITBANG

#BEMVOKUI

LITBANG-riset awal tahun

APPRAISAL

 

Riset yang dilakukan oleh Biro Penelitian dan Pengembangan, tujuan utamanya adalah menjadi acuan yang komprehensif dalam memberikan apresiasi dan sebagai bahan evaluasi terhadap kinerja setiap fungsionaris BEM Vokasi UI 2024, dengan fokus untuk meningkatkan kualitas kinerja mereka di masa yang akan datang.

#APPRAISAL

#LITBANG

#BEMVOKUI

LITBANG-appraisal

Uji Kelayakan dan Kepatutan

 

Kegiatan yang dilaksanakan untuk menguji calon Project Officer (PO) dan Vice Project Officer (VPO) dari suatu proker biro/departemen yang berguna untuk mengukur seberapa layak Project Officer (PO) dan Vice Project Officer (VPO) tersebut dalam memimpin pelaksanaan proker terkait.

#UjiKelayakandanKepatutan

#LITBANG

#BEMVOKUI

LITBANG-uji kelayakan

Progress Report

 

Progress Report merupakan suatu Kegiatan yang diimplementasikan pada awal hingga akhir periode oleh Biro Penelitian dan Pengembangan, dengan tujuan utama untuk meningkatkan perkembangan Biro dan Departemen.

#ProgressReport

#LITBANG

#BEMVOKUI

LITBANG-progress report