Departemen Olahraga

Departemen Olahraga merupakan departemen yang memiliki fungsi menjadi fasilitator
dalam penyaluran serta pengembangan minat dan bakat Mahasiswa Vokasi UI di bidang
olahraga. Departemen ini diharapkan sanggup memprioritaskan apresiasi terhadap atlet
atau kontingen olahraga di Vokasi UI yang mengikuti perlombaan di tingkat Universitas,
Regional, Nasional, maupun Internasional.

Karel Davidz R. P. A.

Wakil Departemen 1

Ahya
Ihsanu S.

Kepala Departemen

Rayhan
Rizky D.

Wakil Departemen 2

Meet our team
Najwa Huel
Kaisar Fattarani
Alwiyah Jasmin F.
Elisa Syahbani Putri
Rafi F. Ricardo
M. Fatih Wibowo
Nazwa Januba
Julio Abraham
Farhat Setiawan
Tiur Anjani
Ardiansyah Eka
Rachel Miracle
Cut Arina Fauziah
Zihan Novpani
Rabban Rizqullah
Agmeil G. N.
Cindy J. H.
Kaela Tafsir
Syahrani Aqiela

ARAHANA STRATEGIS

Membangun suasana yang mendukung, menghargai, dan kompetitif dalam bidang olahraga

Sebagai wadah pengembangan minat dan bakat bagi mahasiswa Vokasi UI khususnya bidang olahraga

Melakukan berbagai kegiatan dan program kerja untuk mengembangkan potensi, minat, dan bakat mahasiswa Vokasi UI di bidang olahraga

Membuat daftar, memilih, dan membentuk sebuah tim untuk mewakili Vokasi UI dalam sebuah kompetisi yang diadakan di luar fakultas

Departemen Olahraga bertanggung jawab kepada Koordinator Bidang Minat dan Bakat

Program Kerja

Liga Vokasi UI

 

Sebuah kompetisi olahraga yang diikuti oleh seluruh IKM program Vokasi Universitas Indonesia yang terdiri dari Civitas dan Non-Civitas Akademika Vokasi UI.

#LIGAVOKASIUI

#DEPOR

#BEMVOKUI

proker- Liga vokasi UI 2